Friday, August 27, 2021

ESPORT - Overwatch Terpaksa Ganti Nama McCree Karena Kasus Ini



PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Salah satu karakter iconic Overwatch, Jesse McCree akan mendapat pergantian nama saat memasuki narrative arc, sebagaimana yang dikabarkan oleh Blizzard lewat pengumuman di media sosialnya. Pergantian nama ini merupakan buntut dari kasus pelecehan seksual yang ditimpakan kepada Activision Blizzard Entertainment. 


Para developer yang namanya terlibat dalam kasus ini kemudian ditendang dari perusahaan. Termasuk diantaranya adalah Jesse McCree yang namanya dipakai sebagai karakter koboi di game Overwatch. 


BACA JUGA : CELBERITY NEWS UPDATE - Kisah Cinta Ahok & Puput Selama 2 tahunan yang Sudah Dikaruniai 2 Anak


Komunitas dan pemain Overwatch sendiri telah meminta Blizzard untuk mengganti nama McCree, bahkan beberapa caster di Overwatch League tak ingin menyebutkan nama karakter tersebut. 


Kami percaya bahwa penting untuk mengubah nama dari karakter McCree menjadi sesuatu yang bisa lebih baik merepresentasikan Overwatch, tulis Blizzard dalam postingan media sosialnya. 


Perubahan nama McCree akan diimplementasikan bersamaan dengan narrative arc yang rencananya rilis pada bulan September mendatang. Namun, terjadi penundaan hingga akhir tahun karena adanya perubahan tersebut, dan narrative arc beserta nama baru McCree baru bisa kita nikmati di akhir tahun. 





PT RIFAN FINANCINDO BERJANGKA - Gfr


No comments:

Post a Comment